Hubungi Kami 021-22715222

Kesemutan pada Ibu Hamil, Normalkah?

08 Juli 2024
kesemutan-pada-ibu-hamil-normalkah

Kesemutan atau mati rasa adalah salah satu keluhan ibu hamil yang paling sering muncul saat bangun di pagi hari atau tidur di malam hari. Umumnya, keluhan ini dirasakan pada pertengahan atau menjelang akhir kehamilan, sekitar 8 minggu terakhir.

Selengkapnya

Posisi Tidur yang Baik untuk Ibu Hamil Trimester 3

27 Mei 2024
posisi-tidur-yang-baik-untuk-ibu-hamil-trimester-3

Memasuki kehamilan trimester ketiga, perubahan pada tubuh ibu hamil makin terlihat, seperti berat badan naik dan perut makin membesar. Selain itu, ibu hamil juga bisa mengalami nyeri punggung dan perut mulas. Berbagai kondisi tersebut pasti membuat ibu hamil merasa tidak nyaman, bahkan kesulitan untuk tidur. Hal ini bisa diatasi dengan mempraktikkan posisi tidur yang baik untuk ibu hamil 7–9 bulan. Cukup tidur selama mengandung membuat kesehatan ibu hamil tetap terjaga dan janin berkembang dengan optimal.

Selengkapnya

Ngidam Makanan saat Hamil, Kenapa Ya?

11 Oktober 2023
ngidam-makanan-saat-hamil-kenapa-ya

"Makanan tertentu yang sebelumnya saya sukai sekarang terasa aneh, dan saya malah mengidam makanan tertentu yang tidak pernah saya sukai sebelumnya. Apa yang terjadi?"

Selengkapnya

Kontraksi Palsu (Braxton Hicks)

06 April 2023
kontraksi-palsu-braxton-hicks

“Sesekali, Rahim saya terasa mengeras. Apa yang terjadi?” Itu adalah latihan kontraksi/kontraksi palsu. Karena perslinan semakin dekat, tubuh anda melakukan pemanasan untuk menyambut hari besar itu dengan cara melenturkan otot-ototnya. Pergerakan Rahim yang anda rasakan disebut kontraksi Braxton Hicks, yakni latihan kontraksi untuk menghadapi persalinan. Kontraksi ini biasanya muncul sekitar minggu ke-20 (tetapi lebih terada dalam beberapa bulan terakhir kehamilan). Latihan kontraksi ini (biasanya terjadi lebih awal dan lebih kuat pada wanita yang sudah hamil) terasa seperti pengetatan yang dimulai dari puncak Rahim kemudian menyebar ke bagian baeah, dan berlangsung sekitar 15-30 detik, meskipun dapat pula berlangsung selama 2 menit atau lebih lama. Apabila anda memeriksa perut anda ketika mengalami Braxton Hicks, anda bahkan mungkin dapat melihat apa yang anda rasakan, perut anda biasanya bulat mungkin akan tampak runcing atau sedikit mengerut dengan cara yang aneh. Memang terlihat aneh, tetapi normal.

Selengkapnya

Varises

13 September 2022
varises

Perubahan sirkulasi untuk menyokong pertumbuhan janin selama kehamilan juga menyebabkan efek samping yang kurang menguntungkan berupa varises.

Selengkapnya

Sulit Tidur (Insomnia)

13 September 2022
sulit-tidur-insomnia

Insomnia adalah suatu kondisi dimana bunda mengalami masalah untuk memulai tidur atau sering terbangun di malam hari.Keluhan ini umum dialami saat hamil mengingat saat hamil terjadi banyak perubahan yang terjadi, baik fisik maupun emosional, sehingga tidak mengherankan kalau tidur juga akan terpengaruh.

Selengkapnya

Sulit Menahan Berkemih (Inkontinensia)

13 September 2022
sulit-menahan-berkemih-inkontinensia

Inkontinensia adalah suatu kondisi ketidakmampuan untuk menahan aliran air seni atau yang keluar secara tiba-tiba saat batuk, bersin, tertawa, perubahan posisi tiba-tiba atau mengedan. Kondisi ini bisa didapatkan saat hamil atau setelah melahirkan.

Selengkapnya

Konstipasi (sulit buang air besar)

13 September 2022
konstipasi-sulit-buang-air-besar

Konstipasi adalah suatu kondisi dimana seseorang tidak bisa buang air besar secara teratur (kurang dari tiga kali seminggu). Kondisi ini merupakan salah satu efek samping yang paling sering terjadi saat kehamilan, dimana sebagian dari ibu hamil mungkin akan mengalaminya. Keluhan ini akan makin berat bila sebelum hamil sudah mengalami konstipasi.

Selengkapnya